Dari pelajaran 1-39 , kita sudah belajar tentang bagaimana
unsur-unsur dalam kalimat dalam pola S-P-O-K. Dan diharapkan anda sudah bisa
membuat kalimat-kalimat sederhana dengan pola tersebut , waalaupun belum
sempurna , tetapi coba gunakan pengetahuan yang ada semaksimal mungkin.
Salah satu unsur penting dalam penguasaan Bahasa Inggris
adalh penguasaan tenses.
TENSES dalam Bahasa Inggris selalu berhubungan dengan
waktu.
Dalam bahasa Indonesia tidak terjadi perubahan dalam kalimat
walaupun terjadi perubahan waktu. Jadi inti dari belajar tenses adalah
mempelajari perubahan-perubahan yang terjadi di kalimat karena WAKTU yang
berbeda.
Contoh :
Saya belajar Bahasa Inggris SETIAP HARI
Saya belajar Bahasa Inggris SEKARANG
Saya belajar Bahasa Inggris DUA TAHUN YANG LALU
Saya akan belajar Bahasa Inggris TAHUN DEPAN
Anda lihat , Kalimat pokok yaitu SAYA BELAJAR BAHASA INGGRIS
, tidak mengalami perubahan bentuk walaupun dimaksudkan untuk waktu yang
berbeda.
Dalam bahasa Inggris ketika tanda waktu berubah maka bentuk
kalimat juga akan mengalami perubahan pada salah satu unsurnya.
Itulah yang dipelajari dalam TENSES....
Renungkan hal ini....ketika ada belajar TENSES , maka anda
sedang belajar merubah SALAH SATU unsur kalimat , sesuai tanda waktunya.
itulah tenses..... kita akan lanjutkan di pelajaran
berikutnya.
Reading
The Princess and the Pea
Once upon a time there was a prince who wanted to marry a
princess; but she would have to be a real princess. He travelled all over the
world to find one, but nowhere could he get what he wanted. There were
princesses enough, but it was difficult to find out whether they were real ones.
There was always something about them that was not as it should be. So he came
home again and was sad, for he would have liked very much to have a real
princess.
One evening a terrible storm came on; there was thunder and
lightning, and the rain poured down in torrents. Suddenly a knocking was heard
at the city gate, and the old king went to open it.
It was a princess standing out there in front of the gate.
But, good gracious! what a sight the rain and the wind had made her look. The
water ran down from her hair and clothes; it ran down into the toes of her shoes
and out again at the heels. And yet she said that she was a real princess.
Well, we'll soon find that out, thought the old queen. But
she said nothing, went into the bed-room, took all the bedding off the bedstead,
and laid a pea on the bottom; then she took twenty mattresses and laid them on
the pea, and then twenty eider-down beds on top of the mattresses.
On this the princess had to lie all night. In the morning she
was asked how she had slept.
"Oh, very badly!" said she. "I have scarcely closed my eyes
all night. Heaven only knows what was in the bed, but I was lying on something
hard, so that I am black and blue all over my body. It's horrible!"
Now they knew that she was a real princess because she had
felt the pea right through the twenty mattresses and the twenty eider-down
beds.
Nobody but a real princess could be as sensitive as
that.
So the prince took her for his wife, for now he knew that he
had a real princess; and the pea was put in the museum, where it may still be
seen, if no one has stolen it.
There, that is a true story.
Coba baca cerita di atas sedikitnya 20 kali, jangan pedulikan
artinya dulu , tapi paksakan untuk membacanya berkali-kali, dan lihat tingkat
kesulitan yang makin lama makin menurun ketika anda sudah membacanya lebih dari
20 kali. Setelah itu garis bawahi kata-kata yang belum anda mengerti , dan coba
untuk mencarinya di KAMUS.
Selanjutnya baca lagi sampai anda mengerti maksud cerita di
atas